Pages

Kamis, 25 September 2014

SOAL PLH KELAS 5

1. Yang termasuk sumber-sumber pencemaran udara adalah …
a. Asap pabrik, asap rokok, kebakaran hutan dan sampah
b. Debu, hujan, sampah dan kebakaran hutan
c. Sampah, debu, hujan, pohon dan sungai
d. Asap pabrik, hutan hijau dan asap rokok


2. Kegiatan manusia yang dapat merusak struktur permukaan bumi adalah …
a. Reboisasi dan penghijauan
b. Pertambangan dan pemalakan liar
c. Pengelolaan sampah yang benar dengan S3R
d. Pembentukan suaka margasatwa dan penangkaran hewan


3. Di bawah ini yang BUKAN merupakan fungsi keberadaan hutan adalah …
a. Penyerap karbondioksida
b. Sebagai lahan pertanian
c. Sumber plasmanutfah
d. Sumber oksigen


4. Salah satu dampak negatif jika hutan menjadi rusak adalah …
a. Penduduk kehilangan tempat tinggal
b. Lahan pertanian menjadi rusak
c. Sulitnya lapangan pekerjaan
d. Terjadinya erosi dan banjir


5. Damar dan rotan merupakan hasil hutan. Hal ini berkaitan dengan salah satu fungsi hutan yaitu sebagai …
a. Sumber devisa negara
b. Sumber plasmanutfah
c. Pengatur tata air
d. Keindahan


6. Peraturan daerah nomor 12 tahun 2003 mengatur tentang …
a. Hutan Kota Tarakan
b. Rencana Tata Ruang Wilayah
c. Perlindungan Hutan dan Hasil Hutan
d. Larangan dan Pengawasan Hutan Mangrove di kota Tarakan


7. Salah satu upaya manusia untuk mencegah kebakaran hutan adalah …
a. Membakar sampah sembarangan
b. Mengupayakan penanaman hutan
c. Membuka lahan untuk tempat tinggal
d. Tidak membuka lahan baru untuk pertanian


8. Waktu yang diperlukan untuk memulihkan kerusakan hutan akibat kebakaran adalah …
a. 1 - 2 tahun
b. 5 – 10 tahun
c. 15 – 20 tahun
d. 35 – 40 tahun


9. Penanaman pohon dalam rangka memperbaiki lahan yang gundul di luar kawasan hutan disebut …
a. Penghijauan
b. Reboisasi
c. Abrasi
d. ErosI

10. Di bawah ini yang BUKAN merupakan manfaat reboisasi adalah …
a. Menumbuh kembangkan lagi jenis pohon yang hampir punah
b. Menghasilkan karbondioksida bagi manusia
c. Menambahkan kenyamanan dan keindahan
d. Menciptakan habitat / rumah bagi satwa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar